Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Main ke Baluran National Park

Gambar
Simulasi pergi ke Kenya, singkatnya bisa dibilang begitu. Taman Nasional Baluran, Banyuwangi Banyuwangi punya segudang tempat wisata yang unik, Gn. Ijen yang punya ke-eksotisan langka yaitu blue fire, dan Baluran National Park. Taman nasional dengan konsep terbuka terletak di Situbondo, Jawa Timur, Indonesia. Banyak wisatawan yang datang untuk menyaksikan secara langsung Taman Nasional tanpa ada sekatan antar wisatawan dengan objeknya. Selain itu, Baluran juga menunjukkan sisi lain dari Indonesia yang menjadi negara hijau - hijau karena negara tropis, ya kurang lebih simulasi pergi ke Kenya. Oleh karenanya, banyak Tour Travel  yang menyediakan paket perjalannya pergi ke Baluran.  Transportasi untuk menuju Baluran sudah banyak, mulai dari sewa mobil (bisa dicek disini: almeeratransport.com ), angkutan umum yang sudah disediakan oleh pemerintah daerah Banyuwangi (bisa dicek disini: banyuwangitourism.com ) atau kalau memang tidak ingin ribet bisa langsung memesan paket

Another New Memories in Bromo

Gambar
Sunrise and Mountain are my kind of fav things in this world, those make me realize how small I am in this universe. Bromo, been there before but the experience I got was so different! Two weeks ago, me and my friends spent our (really) short trip to go to Malang. It was a business trip, cause we have to attend a conference. But, then we made it to go to Bromo before the conference start. We came with expectation will see the beautiful sunrise of Bromo, and here we feel so blessed to enjoy the sunrise. Oh, anyway we use our Jeep from Mas Jen a recommended from my friend who stays in Malang. He picks us around 11.30 PM at our inn with a car to go to Tumpang, then from Tumpang, we go with Jeep to Bromo. It was so fun, he and his team were so nice, recommend to all of you who want to go to Bromo with a cheaper price and good quality. Just let me know if you want his contact! Bromo that day was so beautiful, it was clear, the sky was blue, it was cold but still good cause the

Enam hari di Jogja 2019

Gambar
"Jogja adalah secercah rindu yang tersusun dari jalanan, angkringan, dan lampu kota." Begitu katanya untuk sebagian orang, atau mungkin hampir semua orang? Bagiku Jogja masih sama seperti kota - kota pada umumnya, selalu memberikan pengalaman dan pelajaran baru setiap kalinya. And yeaaa, without further do, enjoy these frames from Jogja!   (Sonosewu Guest House, Jl. Kesejahteraan Sosial, Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta) Rp. 175.000/hari (Kalibiru Wisata Alam, Jl. Waduk Sermo, Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta) Rp. 10.000/orang (Belum biaya retribusi & foto) (Candi Borobudur, Jl. Badrawati, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah) Rp. 40.000/orang (Bukit Rhema Greja Ayam, Karangrejo Gombong, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah) Rp. 15.000/orang (Tiket masuk) Rp. 7.000/orang (Jeep sekali jalan) (Kebun Buah Mangunan, Jl. Imogiri - Dlingo, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta) Rp